Monday, June 22, 2015

Review Razer Cortex Game Booster

Review Razer Cortex Game Booster


Hello Guys! Apa kabar? Semoga baik-baik saja OK!
Kali ini gwe bakalan me-review sedikit fitur-fitur yang ada pada Razer Cortex Game Booster Guys! :'D

review razer cortex game booster


Apa sih Razer Cortex itu?

Razer Cortex adalah salah satu program "Game Booster" buatan perusahaan terkenal, yaitu Razer yang mendesain dan membangun berbagai produk untuk keperluan para Gamers! Seperti Gaming PC, Gaming Keyboard, Gaming Headphones, Gaming Mouse, dan tentunya masih banyak lagi kawan!
Program ini memaksimalkan performa komputer anda disaat kamu sedang bermain, seperti meningkatkan FPS (frames per second), mematikan process dan aplikasi yang tidak perlu dan menjalankannya kembali ketika kamu sudah selesai bermain (boost off).

This feature focuses in on your game by temporarily shutting down unnecessary function and application, putting all your resources purely for gaming, allowing you to zone in on your game the way it's supposed to be played without wasting time on setting or configurations.

Error Brightness Power Plan?

Ini nih salah satu hal yang ingin gwe bahas ... Walaupun sudah di setting ulang secara manual (advanced setting) di Control Panel, settingan yang sudah diterapkan selalu kembali ke settingan default jika kita melakukan boosting ulang! Perbedaan brightness inilah yang terkadang membuat resah, apa lagi charger laptop yang mati hidup mati hidup .. :'3 Liatnya seperti lagi di diskotik :'v


Terimakasih sudah berkunjung .. :'D Semoga artikel saya membantu ya ^m^
Kunjungi artikel saya yg lainnya hanya di Blog Ourobo!

0 Respond

Post a Comment